10 Cara Mengatasi Lineage 2 Revolution: Sayangnya Aplikasi telah Berhenti
|
|6
|
Munculnya notif "sayangnya aplikasi telah berhenti" sering terjadi pada game yang baru rilis. |
Sayangnya aplikasi (Lineage 2 Revolution) telah berhenti”
Lineage 2 Revolution tidak mau merespon”
Dan permasalahan/error lainnya”Munculnya pemberitahuan terkait seperti di atas sebenarnya sangat wajar di alami oleh sebuah game android, termasuk juga Lineage 2 Revolution yang baru saja rilis dalam hitungan hari kemarin.
Penyebab error: Sayangnya aplikasi telah berhenti
Di bawah ini telah saya kumpulkan beberapa penyebab yang bisa memungkinakan terjadinya notifikasi “sayangnya aplikasi telah berhenti” pada sebuah game android Lineage 2 Revolution.1. Memori (RAM) hampir penuh
Hal pertama yang menjadi penyebab “sayangnya aplikasi telah berhanti” adalah kehabisan ruang pada memori RAM ponsel.Kejadian ini sangat sering di alami oleh ponsel medium kebawah yang hanya memiliki kapasitas RAM pas-pasan.
Untuk memainkan game Lineage 2 Revolution, kapasitas RAM yang di butuhkan paling tidak adalah sebesar 1GB. (minimal)
Bagi kamu yang masih menggunakan RAM 512mb, sudah pasti game ini tidak akan bisa berjalan dengan optimal.
2. Terlalu banyak aplikasi tidak penting di background
Terlalu banyaknya aplikasi tidak penting di background juga bisa menjadi penyebab munculnya notif “sayangnya aplikasi telah berhenti” pada saat dimainkan.Hal ini di karenakan terjadinya konflik antara data game dengan sistem OS android yang sedang berjalan bersamaan.
3. Koneksi internet tidak stabil
Pon nomor 3 ini berlaku juga pada game lain Mobile Legend, Clash of Clans, AOV, Clash Royale, dll.Koneksi internet yang tiba-tiba hilang, tidak stabil, terputus, juga bisa menjadi penyebab munculnya permasalahan klasik pada suatu game.
4. Ada beberapa file yang corrupt
Kemungkinan selanjutnya yang bisa terjadi adalah adanya beberapa file penting game yang ternyata corrupt.File penting dalam game ini bisa berupa gambar, audio, script, dan lain-lain menyatu/bergabung jadi satu.
Dan jika salah satu komponen penting ini corrupt/hilang, maka sudah tentu akan terjadi error, hingga akhirnya game akan keluar sendiri dan terkadang muncul notif “sayangnya aplikasi telah berhenti”.
5. Game kamu, mungkin versi MOD
Beberapa game versi MOD biasanya tidak di modifikasi oleh author-nya dengan sempurna, karena biasanya orang-orang ini hanyalah kelompok kecil yang memang menyukai game tersebut.Lebih baik gunakan versi originalnya saja yang di unduh langsung melalui Google Playstore.
6. Memori (internal) kondisi full
Bisa jadi memori telepon / internal yang ada di ponselmu itu keadaannya FULL.Beberapa file temporary tidak dapat di simpan dengan sempurna, hingga akhirnya game akan HANG, di lanjutkan dengan munculnya notifikasi:
Sayang, aplikasi telah berhenti...
7. Perangkat tidak compatible
Hal ini juga bisa menjadi penyebab, mungkin saja ponsel yang kamu gunakan sejatinya tidak compatible dengan game yang akan kamu mainkan.Tidak compatible-nya ini bisa pada Hardware, Software, OS android, dan sebagainya.
8. Keadaan ponsel terlalu panas, overheat
Terlalu berlama-lama main game juga bisa menjadi penebab munculnya error pada suatu game.Keadaan yang overheat ini, tentu akan menganggu kinerja hardware dalam menjalankan beberapa game yang tergolong berat.
9. Spesifikasi ponsel kurang memadai
Mungkin, spesifikasi ponselmu kurang memadai untuk game ini.Cek dulu Processor, GPU, dan jumlah RAM yang ada pada ponsel.
10. Belum ada tambahan...
Sejauh ini belum ada hal lain yang menjadi penyebab Lineage 2 muncul notif “Sayangnya aplikasi telah berhenti”. Kedepannya mungkin akan di tambahkan secepatnya. (jika memang ada)SOLUSI: Sayangnya aplikasi telah berhenti
Nah sekarang, berlanjut ke SOLUSI dalam mengatasi "sayangnya aplikasi telah berhenti", yaitu dengan cara melakukan "kebalikan" dari penyebab yang telah saya tuliskan di atas tadi.- Pastingan sisa/ruang RAM lega
- Menggunakan sedikit aplikasi (aktif background)
- Menggunakan koneksi internet yang stabil
- Pastikan file sempura (tidak corrupt)
- Menggunakan game versi Original
- Menyisakan memori internal yang cukup
- Memastikan compatibilitas perangkat ponsel
- Menjaga ponsel agar tidak overheat
- Spesifikasi sudah di sesuaikan dgn kebutuhan game
- Dan masih banyak lagi yang lainnya
Bagaimana, sudah jelas?
ATAU, ada pertanyaan??? (tulis di komentar)
Kesimpulan...
Jadi kesimpulannya adalah, menjaga keadaan ponsel itu penting untuk di lakukan. Hal ini demi memaksimalkan ponsel agar berada pada peforma terbaiknya dalam penggunaan sehari-hari.Catatan...
Ingat, poin-poin yang saya tuliskan di atas merupakan pendapat pribadi dari saya sendiri. Jadi wajar saja jika terdapat hal yang tidak sesuai/sependapat dengan kamu-kamu yang sedang membaca artikel ini.Sekian...
Itulah artikel mengenai Cara Mengatasi Lineage 2 Revolution error: Sayangnya Aplikasi telah Berhenti. Semoga informasi yang saya tuliskan melalui artikel di atas bisa bermanfaat bagi kalian yang membacanya.Mohon maaf jika ada salah kata,
Sampai jumpa di lain waktu.
Terima kasih
“Tolong bagikan ke teman kamu jika menurutmu ini bermanfaat”
wah, artikelnya sangat membantu sekali...
BalasHapusterima kasih banyak..
sip...
HapusKalo ram android 4gb, sisa ram bebas 2.6gb, internal 64gb bebas 22gb, cpu snapdragon 625 pakai indiehome stabil tp masih crash jg bgaimana cara mengatasinya gan.
BalasHapusCoba reset pabrik, ATAU flashing aja...
HapusJgn lupa backup.
Kmungkinan OS androidnya udh nggk "sehat"....
gan nanya klo suara in game nya suka hilang apa solusi nya? device asus m1 pro
BalasHapusOS nya brmasalah mungkin...
Hapuscara paling mudah, coba reset pabrik dulu...